Ilustrasi seseorang saat mengalami serangan angina pectoris atau yang dijuluki 'angin duduk'. Anda dapat mengalami angina pectoris atau 'angin duduk', jika kebutuhan oksigen tidak terpenuhi. Contoh faktor risikonya adalah saat olahraga atau stres emosional. (Shutterstock/Andrey_Popov)