Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 23/07/2013, 10:47 WIB

Meski bahaya MERS-CoV tidak bisa dianggap sepele, kehebohan berita tentang penyakit ini tidak sedahsyat SARS.

Dampak bagi Indonesia

Kemungkinan penyebaran MERS-CoV ke Indonesia relatif kecil mengingat jarak lokasi cukup jauh dari Timur Tengah. Namun, tenaga kerja Indonesia, mahasiswa, jemaah haji dan umrah, wisatawan, ataupun pebisnis yang berada di Timur Tengah perlu waspada.

Tindakan sederhana untuk mengurangi risiko penularan adalah memakai masker penutup hidung dan mulut apabila berada di tempat umum.

Jika ada kasus MERS-CoV yang sampai ke Indonesia, sebenarnya telah ada 30 rumah sakit, tersebar dari Aceh sampai Papua, yang semula disiapkan untuk kasus flu burung, bisa digunakan untuk merawat kasus ini. Dengan demikian, penyebaran kasus dapat dibatasi.

(Soeharsono Dokter Hewan; Mantan Penyidik Penyakit Hewan di Denpasar)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com