Para wanita juga bisa mengonsumsi pil KB untuk mengendalikan fluktuasi hormon yang menyebabkan nyeri payudara.
Jika rasa nyeri tersebut disebabkan oleh infeksi, dokter mungkin akan meresepkan antibiotik.
Dalam kasus yang jarang terjadi, dokter dapat meresepkan obat lain, seperti danazol, yang merupakan hormon pria.
Menurut penelitian telah terbukti mengurangi rasa sakit pada payudara.Namun, obat ini memiliki efek samping yang signifikan, sehingga dokter biasanya tidak merekomendasikannya.
Menurut AAFP, mengonsumsi suplemen, seperti vitamin E atau vitamin B-6, dapat membantu mengurangi nyeri payudara.
Baca juga: Nyeri Berlebih saat Haid? Waspada Endometriosis, Si Pemicu Susah Hamil
Selain menggunakan obat-obatan, kita juga bisa mengatasinya dengan cara alami seperti berikut:
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.