Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 24/10/2020, 12:15 WIB

KOMPAS.com - Minum kopi memang sudah menjadi kebiasaan banyak orang.

Selain menjadi minuman favorit untuk pengusir kantuk, kopi juga selalu menjadi pilihan banyak orang ketika sedang bersantai atau nongkrong bersama teman dan kerabat.

Selain rasanya yang nikmat, kopi juga mengandung kafein yang merupakan stimulan alami.

Itu sebabnya, banyak orang merasa berenergi atau hilang rasa kantuknya ketike menikmati secangkir kopi.

Baca juga: Waspadai, Ini 5 Penyebab Mimisan di Malam Hari

Ada beberapa makanan yang pantang dikonsumsi ibu hamil, seperti beberapa seafood yang mengandung merkuri tinggi.

Namun, apakah kopi adalah minuman yang aman untuk ibu hamil?

Pakar obstetri dan ginekologi dari Cleveland Clinic, Monica Svets, mengatakan mengonsumsi makanan atau minuman berkafein sebenarnya bukan hal yang berbahaya untuk ibu hamil.

Namun, jangan mengomsumsinya dalam jumlah berlebihan.

"Konsumsi kafein di masa kehamilan tidak akan menimbulkan masalah besar. Namun, jangan mengonsumsinya leboh dari 200 miligram perhari.

Bukan hanya kopi, kafein juga bisa kita temukan dalam berbagai jenis makanan dan minuman.

"Sebaiknya konsultasikan kepada dokter batas asupan kafein yang bisa dikonsumsi di masa kehamilan agar tidak berefek pada kesehatan ibu dan janin," tambahnya.

Baca juga: 4 Jenis Makanan yang Baik untuk Masa Kehamilan

Efek kafein bagi ibu hamil

Selama kehamilan, tubuh membutuhkan waktu lebih lama untuk memetabolisme kafein.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+