Batu empedu adalah timbunan keras cairan pencernaan di kantong empedu.
Beberapa orang tidak memiliki gejala apa pun, sedangkan yang lain mengalami nyeri hebat di perut bagian atas atau perut tengah di bawah tulang dada.
Nyeri ini mungkin lebih buruk pada malam dan pagi hari.
Nyeri juga bisa menjalar ke bahu kanan dan tulang belikat.
Kunjungi dokter untuk nyeri perut yang tiba-tiba dan parah.
Dokter dapat memberi Anda obat untuk melarutkan batu empedu.
Jika gejala tidak membaik, Anda mungkin memerlukan operasi untuk mengangkat kantong empedu.
Baca juga: 5 Gejala Batu Empedu yang Perlu Diwaspadai
8. Alergi makanan
Alergi makanan juga bisa menjadi penyebab sakit perut di pagi hari.
Alergen makanan yang umum meliputi:
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.