Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Cara Menghilangkan Milia dengan Cepat dan Tepat

Kompas.com - Diperbarui 28/04/2022, 13:22 WIB
Mahardini Nur Afifah

Penulis

Pasalnya, retinoid membuat kulit lebih sensitif atau rentan terhadap paparan sinar matahari.

Pilih tabir surya dengan formula yang ringan dan sesuai dengan kondisi kulit.

Jenis tabir surya yang ramah kulit umumnya mengandung bahan dasar mineral, bukan minyak yang dapat menyumbat pori-pori kulit.

6. Lakukan perawatan ekstraksi manual

Jika beragam langkah menghilangkan milia secara alami maupun dengan obat di atas sudah dicoba selama beberapa bulan dan belum berhasil, saatnya mempercayakan perawatan ekstraksi manual pada ahlinya.

Cara menghilangkan milia secara cepat dan tepat ini dikerjakan dokter spesialis kulit.

Prosedur ekstraksi manual dilakukan dengan membuat lubang kecil di permukaan kulit yang ditumbuhi milia.

Dari lubang kecil tersebut, penyebab milia akan didorong keluar dengan alat yang disebut ekstraktor.

Meskipun sekilas terdengar menyeramkan, namun perawatan ini tidak menyakitkan dan tidak memerlukan bius.

Hal yang perlu diperhatikan, jangan mencoba mengekstraksi manual milia sendiri. Karena rentan menyebabkan tumbuhnya jaringan parut yang sulit dihilangkan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com