Sementara, peradangan karena penyebab jangka panjang, seperti polusi udara, merokok, atau refluks asam, dapat menyebabkan radang tenggorokan kronis yang dapat menyebabkan cedera permanen pada pita suara dan laring Anda.
Baca juga: 6 Cara Mencegah Penumpukan Plak Gigi yang Bisa Sebabkan Gigi Berlubang
6. Gugup
Menjadi gugup atau cemas dapat menyebabkan otot-otot di seluruh tubuh Anda tegang. Ini bisa termasuk otot laring Anda.
Saat menegang atau menjadi tegang, otot tidak bergerak bebas. Hal ini pun dapat membatasi pergerakan pita suara.
Alhasil, suara Anda bisa pecah.
Jika suara pecah terjadi karena pubertas, Anda tidak perlu khawatir.
Anda mungkin akan berhenti memiliki suara pecah ketika sudah menginjak usia 20-an atau bisa juga lebih awal.
Perkembangan setiap orang berbeda-beda, beberapa mungkin menetap di suara dewasa mereka sejak usia 17 atau 18 tahun, sementara yang lain mungkin masih memasuki pertengahan 20-an.
Baca juga: Kapan Harus Pergi ke Dokter Gigi Saat Pandemi Covid-19?
Merangkum Cleveland Clinic Jika suara Anda pecah karena sebab lain, berikut beberapa tip suntuk meminimalkan atau menghentikannya:
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanKunjungi kanal-kanal Sonora.id
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.