Oleh sebab itu, cobalah makan makanan kaya protein dan lemak untuk mengurangi nafsu makan.
Makan secara teratur setiap tiga hingga lima jam dapat membantu menjaga gula darah tetap stabil.
Menurut ahli nutrisi dari Benedictine University, David Grotto, pola makan teratur membantu Anda menghindari perilaku makan yang tidak rasional.
David Grotto juga menyarankan makanan kaya protein dan kaya serat seperti biji-bijian.
Selain biji-bijian, mengonsumsi buah bisa menjadi alternatif saat Anda sedang ingin mengonsumsi makanan manis.
Selain rasa manis alami, Anda juga akan mendapat kandungan serat dan nutrisi dari buah.
Siapkan berbagai macam buah di rumah dan lingkungan sehingga saat Anda ingin mengonsumsi makanan manis, Anda bisa memilih buah untuk dimakan.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.