“Faktor-faktor ini meningkatkan risiko penyakit jantung, tidak peduli faktor risiko apa pun yang Anda miliki,” ucap Laffin.
Adapula kondisi tambahan yang bisa memicu penyakit jantung, di antaranya:
Beberapa faktor risiko penyakit jantung yang bisa memengaruhi wanita di antaranya menopause dini dan preeklamsia.
Baca juga: Bahaya Rumput Fatimah untuk Persalinan, Ibu Hamil Perlu Tahu
Cara terbaik untuk menurunkan faktor risiko penyakit jantung adalah mengatasi akar penyebabnya.
Jika Anda perlu menurunkan tekanan darah, gula darah atau kadar kolesterol, obat-obatan mungkin diperlukan.
Tetapi Anda juga perlu melakukan perubahan gaya hidup.
Ingatlah bahwa menurunkan risiko kesehatan jantung tidak boleh menjadi tujuan jangka pendek.
“Ini tentang mencegah serangan jantung selama beberapa tahun dan dekade mendatang,” kata Laffin.
Mempertahankan perubahan gaya hidup sehat ini - berhenti merokok, menurunkan berat badan, dan berolahraga teratur - adalah cara terbaik untuk mengurangi risiko jangka panjang.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanKunjungi kanal-kanal Sonora.id
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.