Beberapa masalah kesehatan penyebab peradangan kronis, antara lain:
Peradangan kronis jarang menimbulkan gejala khusus. Namun, masalah kesehatan ini bisa berdampak fatal dan mengurangi kualitas hidup pengidapnya.
Setelah sekilas mengetahui apa itu peradangan, seseorang bisa mengetahui apakah tubuhnya mengalami peradangan akut atau kronis lewat pemeriksaan kesehatan lengkap.
Jika dicurigai ada peradangan tertentu, dokter biasanya merekomendasikan pemeriksaan lanjutan berupa tes darah dan pencitraan.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.