ACE inhibitor, obat yang digunakan untuk mengobati tekanan darah tinggi dan gagal jantung, dapat menyebabkan seseorang batuk siang dan malam.
Contoh ACE inhibitor termasuk Vasotec (enalapril), Capoten (captopril), Prinivil atau Zestril (lisinopril), Lotensin (benazepril), dan Altace (ramipril).
10. Paparan iritasi
Paparan asap rokok, asap kayu, asap memasak, debu, dan bahan kimia beracun dapat menyebabkan seseorang batuk berulang kali.
11. Croup
Pada anak-anak, croup dapat menyebabkan batuk menggonggong tanpa henti.
12. Pneumonia
Pneumonia virus dan bakteri dapat menyebabkan batuk kronis yang sering disertai dengan demam.
Baca juga: 8 Gejala Pneumonia yang Perlu Diwaspadai
13. Penyakit paru obstruktif kronik (PPOK)
PPOK merupakan penyebab umum batuk terus menerus yang sering disertai sesak napas.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanKunjungi kanal-kanal Sonora.id
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.