Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Memiliki Gejala Serupa, Apa Perbedaan Asma dan Pneumonia?

Kompas.com - 10/10/2021, 14:00 WIB
Galih Pangestu Jati

Penulis

Perawatan di rumah harus mencakup banyak istirahat, minum banyak cairan untuk melonggarkan dahak, dan menggunakan obat bebas (OTC) untuk mengendalikan demam.

Obat-obatan ini mungkin termasuk aspirin (Bayer), ibuprofen (Advil), naproxen (Naprosyn), atau acetophenazine (Tylenol). 

Batuk bisa melelahkan, tetapi begitulah cara tubuh Anda membersihkan infeksi. Tanyakan kepada dokter mengenai obat batuk yang aman untuk dikonsumsi.

Dokter Anda mungkin meresepkan obat antivirus untuk pneumonia virus atau antibiotik untuk pneumonia bakteri.

Perawatan dapat menjadi rumit jika Anda memiliki masalah kesehatan lain, berusia di bawah 5 tahun, atau di atas 65 tahun.

Orang dengan pneumonia berat mungkin memerlukan rawat inap dan mungkin perlu menerima:

  • cairan intravena (IV)
  • antibiotik
  • obat sakit dada
  • terapi fisik dada
  • terapi oksigen atau bantuan lain dengan pernapasan
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com