Penelitian menunjukkan bahwa wanita menopause yang merokok memiliki risiko lebih besar terkena depresi, dibandingkan dengan bukan perokok.
Jika saat ini merokok, disarankan minta bantuan kepada dokter untuk menghentikan kebiasaan tersebut.
Dokter dapat memberi informasi tentang alat dan teknik berhenti merokok.
Dukungan sosial teman dan anggota keluarga sangat berharga untuk menjaga kesehatan mental seorang wanita menopause.
Selain itu, seorang wanita menopause juga bisa berkomunitas dengan sesama wanita menopause untuk meningkatkan kesehatan mentalnya.
Cara ini bisa mengingatkan wanita menopause bahwa ia tidak sendirian. Ada orang lain yang juga mengalami perubahan yang sama dengannya.
Baca juga: Menopause Dini pada Wanita Terjadi Pada Usia Berapa?
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.