TANYA :
Dok, saya ingin menanyakan beberapa hal terkait keamanan sunat laser. Apakah ini benar-benar apan dan berapa lama proses penyembuhannya? Apakah sunat dapat memengaruhi ukuran penis? Apakah ada hubungan antara kemampuan atau daya tahan melakukan hubungan seks dengan sunat, pasalnya saya takut jika disunat ada urat saraf yang terpotong sehingga fungsi seksual akan terganggu? Terima kasih atas jawabannya.
(Andre, 39, Surabaya)
JAWAB :
Mengenai sunat dengan cara laser, saya yakin aman-aman saja. Cara itu sebenarnya tidak berbeda dengan metode bedah biasa. Tetapi sunat dengan cara apapun tidak berpengaruh terhadap ukuran penis.
Jadi, bukan berarti setelah disunat, ukuran penis menjadi lebih besar. Demikian juga, sunat tidak berpengaruh terhadap kemampuan melakukan hubungan seksual.
Tidak juga terhadap lamanya terjadi ejakulasi. Tetapi sunat yang benar tidak akan mengganggu fungsi seksual.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanDapatkan informasi dan insight pilihan redaksi Kompas.com
Daftarkan EmailPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.