KOMPAS.com - Pernahkah Anda berada di fase suasana hati rendah atau bad mood?
Mengalami fase bad mood adalah hal yang normal terjadi pada setiap orang.
Ketika suasana hati rendah, kita menjadi mudah sedih, cemas, lelah, dan frustasi.
Dalam kasus yang parah, suasana hati rendah bisa berdampak pada kehidupan sehari-hari, seperti pekerjaan yang tak bisa diselesaikan tepat waktu.
Lalu, apa penyebab suasana hati rendah dan bagaimana ciri-cirinya, akan diulas secara ringkas dalam artikel ini.
Mengutip Doctor Care Anywhere, ada banyak kemungkinan penyebab bad mood. Beberapa di antaranya yaitu:
Baca juga: 4 Penyebab Berat Badan Naik Drastis, Bisa Depresi hingga PCOS
Berdasarkan informasi yang dikutip dari NHS, ciri-ciri seseorang sedang berada di fase suasana hati rendah, yakni:
Gejala bad mood sering kali membaik setelah beberapa hari atau minggu.
Biasanya, suasana hati yang buruk dapat diperbaiki dengan membuat perubahan kecil dalam hidup Anda.
Misalnya, menyelesaikan pekerjaan satu per satu yang mengganggu pikiran Anda dan memperbaiki jam istirahat atau gaya hidup Anda lainnya.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.