Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ciri-ciri Orang Terkena Asam Urat Apa? Ini yang Harus Diwaspadai...

Kompas.com - 14/03/2025, 11:00 WIB
Shintaloka Pradita Sicca

Penulis

  • Peradangan dan kemarahan

Anda bisa jadi mengalami penyakit asam urat, jika sendi membengkak, nyeri, hangat, dan merah.

  • Jangkauan gerak terbatas

Seiring perkembangan penyakit asam urat, kemampuan menggerakkan sendi Anda akan terbatas, tidak secara normal.

Jika Anda mengalami ciri-ciri penyakit asam urat seperti di atas, Anda perlu segera periksa ke dokter.

Penyakit asam urat yang tidak diobati dapat menyebabkan nyeri yang semakin parah dan kerusakan sendi.

Jika Anda demam dan sendi terasa panas dan meradang, bisa menjadi tanda terjadinya infeksi.

Baca juga: Jika Miliki Asam Urat Tinggi, Batasi 4 Makanan Ini Saat Makan Sahur...

Bagaimana cara mengatasi penyakit asam urat?

Jika Anda mengalami serangan penyakit asam urat, menurut Cleveland Clinic, Anda dapat mengelola gejalanya dengan:

  • Menghindari minum manis dan alkohol;
  • Minum banyak air putih;
  • Tinggikan sendi yang terkena di atas ketinggian jantung Anda sesering mungkin;
  • Kompres sendi dengan es. Anda bisa bungkus es dengan handuk tipis untuk kompres sendi selama 15-20 menit dalam beberapa kali sehari;
  • Membatasi tekanan pada sendi dengan menghindari olahraga berat atau aktivitas fisik;

Selain itu, tentu Anda harus menggunakan obat sesuai petunjuk dokter.

Dokter biasanya menyarankan obat, seperti NSAID, kolkisin, dan kortikosteroid, yang bisa membantu mengelola gejala penyakit asam urat Anda.

Asam urat yang tidak diobati dapat menyebabkan kerusakan sendi permanen.

Baca juga: Asam Urat Bisa Terjadi karena Banyak Makan Apa? Ini 4 Daftarnya...

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kenapa Ahok Diperiksa Lebih Dulu daripada Direksi Pertamina?
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau