Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bisakah Sirosis Disembuhkan? Berikut Penjelasannya...

Kompas.com - 03/09/2023, 18:00 WIB
Ariska Puspita Anggraini

Penulis

  • Pengobatan hepatitis

Penyakit hepatitis juga bisa memicu terjadinya sirosis. Dengan mengobati hepatitis, maka kerusakan hati lebih lanjut bisa segera dihentikan.

Dokter tidak memiliki pengobatan khusus yang dapat menyembuhkan sirosis dan memperbaiki kerusakan hati yang sudah terjadi akibat penyakit tersebut.

Namun, mengobati penyebab sirosis dapat mencegah sirosis atau memperlambat kerusakan hati.

Mengobati komplikasi sirosis dapat mencegahnya bertambah parah dan mencegah gagal hati. Untuk sirosis hati pada tahap yang serius, dokter biasanya menganjurkan transplantasi hati.

Setelah menyimak apakah sirosis bisa disembuhkan di atas berikut pengobatannya, Anda yang mengalami masalah kesehatan ini bisa sebaiknya konsultasi ke dokter untuk mencegah kerusakan hati lebih lanjut. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau