KOMPAS.com - Keguguran adalah kondisi ketika kehamilan berhenti sebelum usia kandungan 20 minggu. Lantas, seperti apa keguguran di awal kehamilan?
Tanda keguguran di awal kehamilan bisa berupa sakit punggung atau kram hebat seperti sebelum menstruasi, demam, dan pendarahan yang keluar dari vagina.
Untuk lebih jelasnya, simak tanda-tanda keguguran di awal kehamilan berikut.
Baca juga: Apa yang Dirasakan Saat Keguguran? Simak Penjelasan Berikut...
Disarikan dari Medical News Today dan WebMD, berikut tanda-tanda keguguran di awal kehamilan yang perlu diwaspadai ibu hamil:
Ibu hamil yang mengalami tanda-tanda keguguran di awal kehamilan perlu segera ke rumah sakit untuk mendapat penanganan medis yang sesuai dari dokter spesialis kandungan.
Baca juga: 6 Jenis Keguguran yang Perlu Diwaspadai Ibu Hamil
Keguguran dapat terjadi karena beberapa faktor, dari masalah kromososm hingga kondisi plasenta.
Berikut beberapa penyebab keguguran di awal kehamilan:
Selain itu faktor gaya hidup, seperti kebiasaan merokok, minum alkohol, dan penyalahgunaan obat juga dapat menjadi penyebab keguguran di awal kehamilan.
Baca juga: 7 Cara Mencegah Keguguran di Awal Kehamilan
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.