Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Gejala Diabetes pada Pria yang Perlu Diwaspadai

KOMPAS.com - Diabetes adalah kondisi seumur hidup yang menyebabkan tubuh tidak memproduksi atau menyerap insulin dengan benar.

Sementara siapa pun dapat mengembangkan kondisi ini, ada beberapa gejala unik yang dialami oleh pria.

Biasanya, gejala ini berhubungan dengan masalah disfungsi ereksi, kandiadis kelamin, dan kurangnya masa otot.

Berikut ini penjelasan lebih lanjut mengenai gejala-gejala tersebut.

Gejala diabetes pada pria

Melansir dari Medical News Today, banyak efek diabetes yang serupa pada semua jenis kelamin.

Kondisi tersebut menyebabkan kerusakan pada pembuluh darah dan saraf.

Namun, perbedaan utama saat diabetes terjadi pada pria adalah sebagai berikut:

Tanda-tanda umum diabetes

Di samping gejala diabetes khusus pria, gejala umum diabetes dapat terjadi pada pria dan wanita dari segala usia.

Beberapa gejala tersebut termasuk:

Ini dapat menyebabkan kerusakan pada berbagai sistem, termasuk:

  • masalah mata, seperti retinopati diabetik
  • masalah kaki
  • stroke dan serangan jantung
  • nefropati, atau masalah ginjal
  • neuropati , atau kerusakan saraf
  • kanker tertentu
  • ketoasidosis diabetikum, penumpukan senyawa yang disebut keton yang bisa berakibat fatal kecuali seseorang menerima perawatan yang cepat

https://health.kompas.com/read/2021/09/10/120000668/gejala-diabetes-pada-pria-yang-perlu-diwaspadai

Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke