Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 02/12/2021, 18:04 WIB

KOMPAS.com - Serangan jantung kerap terjadi secara mendadak dan dapat menimpa siapa saja tanpa pandang bulu.

Waktu kejadiannya pun bisa kapan saja, termasuk saat seseorang tengah tertidur lelap.

Menjadi lebih berbahaya, serangan jantung seringkali terjadi tanpa disertai dengan sinyal pendahuluan.

Baca juga: Bagaimana Kolesterol Tinggi Bisa Menyebabkan Serangan Jantung?

Kalaupun ada, para penderita sering tak menyadarinya.

Oleh kerena itu, kejadian mendadak ini dapat membuat penderita maupun orang-orang di sekitarnya kerap tidak siap dalam menghadapi serangan jantung.

Padahal, serangan jantung yang dalam terminologi medis disebut infark miokard akut tersebut dapat berakibat fatal hingga menyebabkan fungsi jantung anjlok.

Melansir MebMD, serangan jantung adalah kondisi yang terjadi akibat aliran darah kaya akan oksigen tiba-tiba terhambat masuk ke otot jantung sehingga jantung tida mendapatkan oksigen.

Serangan jantung bisa disebabkan oleh penyakit jantung koroner atau adanya robekan di arteri jantung.

Ini merupakan kondisi yang tak boleh dianggap remeh.

Oleh sebab itu, gejala serangan jantung saat tidur kiranya penting dikenali untuk mendukung upaya diagnosis dini dan penanganan sesegera mungkin masalah kesehatan ini.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+