Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

8 Persiapan untuk Hamil Tahun Ini

Kompas.com - 26/01/2012, 11:24 WIB

5. Hentikan kontrasepsi

Selain pil kontrasepsi, semua jenis metode kontrasepsi sebaiknya dihentikan. Konsultasikan hal ini dengan dokter, termasuk untuk mengetahui kapan siklus menstruasi Anda kembali normal.

6. Perhatikan kesehatan calon ayah

Calon bayi Anda membutuhkan ayah yang sehat juga agar kualitas dan kuantitas spermanya dalam kondisi baik. Itu berarti ia tidak merokok, membatasi alkohol, dan rutin berolahraga.

7. Ketahui proses pembuahan

Pembuahan biasanya terjadi dalam rentang satu minggu sampai 14 hari seorang wanita selesai haid. Bila pada periode ini ada sel sperma yang membuahi, maka dalam beberapa hari sel telur yang sudah dibuahi akan tertanam di dinding rahim.

Bila tidak terjadi pembuahan, maka dinding rahim yang sudah menebal dan siap didiami oleh zigot (telur yang sudah dibuahi) akan luruh sehingga terjadi menstruasi. Ini merupakan tanda Anda tidak hamil. Tetapi jangan khawatir, dua minggu kemudian sel telur lain akan matang dan siap dibuahi. Begitu seterusnya.

8. Berhubungan intim di waktu yang tepat

Rata-rata siklus menstruasi seorang wanita adalah 28 hari, namun ada juga yang rentangnya lebih lama lagi. The American Pregnancy Association memprediksi ovulasi atau pelepasan sel telur terjadi antara hari ke-11 sampai 21 sejak menstruasi terakhir. Karena itu, untuk memastikan sel sperma akan bertemu dengan sel telur, hubungan intim sebaiknya dilakukan pada waktu tersebut.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com