Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Awas, Kamar Mandi Bisa Jadi Sarang Bakteri Jika Jarang Dibersihkan

Kompas.com - 30/12/2019, 16:30 WIB
Mahardini Nur Afifah,
Irawan Sapto Adhi

Tim Redaksi

Sumber WebMD,BBC

Saat ada anggota keluarga yang sakit seperti flu dan diare, disarankan untuk membersihkan kamar mandi lebih sering.

  • Perhatikan dudukan toilet

Mikroorganisme dapat tumbuh di dudukan toilet. Beberapa patogen bahkan bisa hidup setelah diberi cairan klorin.

Agar patogen benar-benar lenyap, gosok bagian dudukan toilet dengan sabun dan desinfektan seminggu sekali.

Biarkan cairan penghilang noda bertahan 10 menit sebelum dibilas.

Baca juga: Para Ibu, Waspadai Bahaya Memompa ASI di Toilet

  • Ganti tirai

Beberapa bagian kamar mandi yang lembab bisa jadi tempat favorit berkembang biaknya jamur.

Bersihkan bagian dinding atau tirai kamar mandi dari jamur. Bila perlu, ganti tirai kamar mandi enam bulan sekali. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau