Namun, jika rasa khawatir tersebut telah mengambil alih, ingatkan diri bahwa menghabiskan waktu untuk memikirkan hal-hal negatif hanya merugikan diri.
Ketika kita mulai merasa khawatir, tanyakan pada diri sendiri apakah kekhawatiran yang kita rasakan adalah hal realistis.
Setelah mendapatkan jawabannya, coba kembali arahkan energi untuk melakukan tugas yang harus kita selesaikan.
Menceritakan kecemasan yang kita rasakan dengan orang lain dapat membuat kita merasa lebih lega dan tidak lagi merasa terisolasi.
Selain itu, kita juga bisa mendapatkan dukungan sosial untuk mendapatkan jalan keluar dari permasalahan kita.
Jika kita tidak mampu mencari jalan keluar sendiri untuk mengatasi kecemasan kita, cobalah meminta bantuan profesional.
Biasanya, profesional akan memberikan terapi atau obat untuk membantu mengatasi kecemasan.
Terapi yang diberikan profesional bisa membantu mengidentifikasi pemicumunculnya kecemasan. Terapi yang diberikan bisa berupa:
Sementara itu, pemberian obat akan dilakukan jika pasien telah mengalami gejala berikut: