KOMPAS.com - Stroke dapat menyebabkan gangguan signifikan dalam keterampilan bahasa, kognisi, motorik, dan sensorik.
Hal inilah yang membuat penderita stroke rendan mengalami kecacatan jangka panjang yang serius.
Sembuh dari stroke bisa memakan proses panjang yang membutuhkan kesabaran, kerja keras, dan komitmen.
Bahkan, penyembuhan stroke bisa membutuhkan waktu hingga bertahun-tahun.
Baca juga: Penting Dilakukan, Berikut 4 Pertolongan Pertama Serangan Stroke
Gejala pembekuan darah di otak tak hanya sakit kepala. Penderita juga bisa merasakan gangguan penglihatan sampai koordinasi tubuh.
Proses penyembuhan stroke seringkali membutuhkan rehabilitasi. Selama rehabilitasi, pasien akan diberikan terapi wicara, fisik dan okupasi.
- Terapi wicara
Jenis terapi ini membantu orang-orang yang memiliki masalah dalam memproduksi atau memahami pembicaraan.
- Terapi fisik
Terapi fisik menggunakan latihan untuk membantu pasien mempelajari kembali keterampilan gerakan dan koordinasi yang mungkin hilang karena stroke.
- Terapi okupasi
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.