Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 20/06/2021, 13:44 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

Sumber WHO,NDTV

KOMPAS.com – Beberapa mutasi virus corona dilaporkan lebih mudah menular.

Dari sekian banyak varian baru hasil mutasi virus SARS-CoV-2, varian Delta disebut paling mudah menular.

Varian Delta atau dikenal juga dengan virus corona B.1.617.2 pertama kali ditemukan di India pada Oktober 2020.

Baca juga: 15 Kondisi Orang yang Tak Bisa Disuntik Vaksin Covid-19

Dilansir dari NDTV, para ilmuan dari India menyebut varian Delta lebih menular daripada varian Alpha atau varian pertama virus corona. Itu mengapa para ilmuan yakin varian Delta menjadi varian dominan secara global.

Saat ini, varian Delta dilaporkan telah merebak di sekitar 62 negara di dunia, termasuk Indonesia.

Ketika mendengar kabar adanya varian baru virus corona yang dianggap lebih mudah atau lebih cepat menular, beberapa dari Anda mungkin merasa khawatir.

Hal itu lumrah, tapi sebaiknya Anda tidak perlu menjadi terlalu panik atau paranoid karena nanti malah jadi sakit.

Apa yang harus dilakukan menyikapi varian Covid-19 baru yang tampaknya lebih mudah menular?

Dalam laman resmi Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), dijelaskan bahwa beberapa varian Covid-19 tampaknya memang lebih mudah menyebar dari orang ke orang.

Tapi untungnya, menurut WHO, kita dapat tetap menerapkan tindakan-tindakan pencegahan yang sama untuk semua varian Covid-19.

Baca juga: Sampai Kapan Tetap Harus Disiplin Protokol Kesehatan meski Sudah Divaksin?

Cara mengendalikan penyebaran Covid-19 dan varian-varian barunya yang direkomendasikan oleh WHO adalah dengan terus menerapkan protokol kesehatan secara ketat.

Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com