Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 11/09/2021, 22:00 WIB

KOMPAS.com - Diagnosis kanker ovarium dan perawatannya dapat memengaruhi kehidupan seks seseorang.

Meskipun setiap orang berbeda, Anda mungkin mengalami masalah seperti penurunan libido, kekeringan pada vagina, dan ketidaknyamanan saat berhubungan.

Anda mungkin juga mengalami hal berbeda dalam hal keintiman.

Namun, ini mungkin tidak berlangsung lama.

Penting untuk diingat bahwa jika Anda mengalami tantangan di bagian seks dan keintiman, Anda tidak sendirian.

Menurut survei tahun 2014 terhadap 102 wanita dengan kanker ovarium, 63 persen responden melaporkan perubahan dalam kehidupan seks mereka pasca-diagnosis.

Peneliti menggunakan Kuesioner Aktivitas Seksual yang mengukur fungsi seksual wanita untuk memahami perubahan ini.

Baca juga: 7 Penyebab Kanker Limfoma, Bisa dari Infeksi sampai Implan Payudara

Studi lain yang dipublikasikan pada tahun 2018 mengatakan bahwa wanita yang telah hidup melalui diagnosis kanker melaporkan disfungsi seksual sebagai salah satu efek jangka panjang yang paling menyedihkan dari pengobatan kanker.

Perubahan seperti itu sangat memengaruhi kualitas hidup.

Hubungan dengan pasangan mungkin menjadi momok menakutkan.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+