Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 14/12/2022, 07:31 WIB

KOMPAS.com - Kolesterol merupakan salah satu zat lemak yang beredar di dalam darah kita.

Jika jumlahnya berlebihan, kolesterol bisa menempel dalam arteri sehingga aliran darah terhambat dan meningkatkan risiko penyakit kardiovaskular.

Kabar baiknya, olahraga bisa menjadi salah satu cara menurunkan kolesterol jahat secara alami.

Manfaat olahraga untuk kolesterol

Olahraga dapat menurunkan kolesterol jahat dan meningkatkan kadar kolesterol total Anda dengan dua cara mendasar.

Pertama, penelitian telah menunjukkan bahwa olahraga meningkatkan kolesterol HDL.

Menurut penelitian, orang yang berolahraga secara konsisten dalam waktu lama memiliki kadar HDL lebih tinggi daripada mereka yang tidak berolahraga.

Sebagai informasi, kolesterol HDL merupakan kolesterol baik yang bertugas mengangkut kolesterol LDL (kolesterol jahat) dari arteri ke hati untuk dibuang dari tubuh.

Menurut penelitian, orang yang berolahraga secara konsisten dalam waktu lama memiliki kadar HDL lebih tinggi daripada mereka yang tidak berolahraga.

Olahraga teratur juga dapat meningkatkan kemampuan antioksidan dan anti-inflamasi HDL selain menjadi terapi yang bermanfaat untuk meningkatkan kadar HDL.

Dengan kata lain, olahraga dapat meningkatkan kapasitas HDL untuk membantu pertahanan tubuh melawan beberapa penyakit kronis.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+