Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kenali Penyebab dan Cara Mencegah Obesitas

Kompas.com - 24/06/2023, 16:31 WIB
Shintaloka Pradita Sicca

Penulis

Ini juga dapat membuat Anda selalu ingin makanan makanan manis dan berlemak, seperti makanan cepat saji atau makanan kemasan.

Itu karena kortisol dan hormon stres lainnya dapat meningkatkan "keinginan terhadap karbohidrat" dan mempersulit untuk memberikan sinyal rasa puas atau kenyang.

Baca juga: Kenapa Obesitas Bisa Menyebabkan Hipertensi?

  • Cukup tidur

Tidur memiliki peran penting untuk kesehatan keseluruhan tubuh, termasuk mencegah obesitas.

Satu studi menemukan bahwa waktu tidur larut, dan kurang tidur malam pada remaja hingga dewasa dikaitkan dengan peningkatan indeks massa tubuh yang kemungkinan menjadi obesitas.

Dalam studi lain, anak berusia 4 tahun dan 5 tahun yang tidur larut dan kurang tidur menyebabkan kemungkinan obesitas yang lebih besar dari waktu ke waktu.

Mencegah obesitas akan membantu Anda mengurangi beragam risiko komplikasi kesehatan, termasuk diabetes, penyakit jantung, serta beberapa jenis kanker dan banyak lagi.

Jika Anda sudah kelebihan berat badan atau mengalami obesitas, prinsip di atas ini juga dapat membantu Anda menurunkan berat badan.

Baca juga: Obesitas pada Anak yang Orangtua Harus Tahu: Tanda-tanda dan Penyebab

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya

A member of

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau