Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

74 Persen Orang Indonesia Miliki Resolusi di 2025 Terkait Kesehatan

Kompas.com - 31/12/2024, 12:00 WIB
Shintaloka Pradita Sicca

Penulis

Sumber Antara

KOMPAS.com - Survei terbaru Herbalife "New Yeat, New Me" mengungkapkan bahwa 74 persen orang Indonesia memiliki niat untuk menjaga kesehatan sebagai resolusi di 2025.

Dari jumlah tersebut, 72 persen menyatakan ingin fokus pada kebiasaan makan sehat demi meningkatkan energi dan kualitas tidur.

Dilansir dari Antara pada Senin (30/12/2024), Vipada Sae-Lao, Nutrition Education and Training Lead Herbalife Asia Pasifik, dalam keterangannya pada Senin menyoroti pentingnya menetapkan tujuan yang spesifik dan realistis.

Baca juga: 6 Makanan Ini Dapat Menjaga Kesehatan Kuku, Apa Saja?

"Konsistensi lebih penting daripada intensitas. Perubahan kecil yang berkelanjutan dapat membawa dampak besar tanpa tekanan berlebih," ujar Sae-Lao.

Survei ini juga menyoroti tantangan mempertahankan pola makan sehat.

Diet ekstrem disebut sering kali menarik perhatian orang, tetapi faktanya memiliki risiko jangka panjang untuk kesehatan.

Sebagai alternatif, Sae-Lao menyarankan pada responden untuk fokus pada pola makan seimbang dengan protein, buah, sayuran, lemak sehat, dan biji-bijian utuh.

Strategi selanjutnya, kita bisa rutin melacak kemajuan kesehatan kita melalui aplikasi kebugaran dan membangun sistem dukungan di lingkungan terdekat.

Baca juga: 8 Obat Alami untuk Menjaga Kesehatan Mata, Meliputi Wortel dan Telur

"Berbagi tujuan dengan keluarga dan teman dapat meningkatkan peluang sukses (menjaga kesehatan)," tambahnya.

Meskipun pelanggaran pola makan selama liburan sering terjadi, survei menunjukkan bahwa banyak responden tetap bersemangat memulai tahun baru dengan kebiasaan sehat.

“Makan sehat bukan tentang kesempurnaan, tetapi tentang konsistensi dalam memilih yang terbaik untuk tubuh kita,” katanya.

Resolusi kesehatan menjadi peluang bagi masyarakat Indonesia untuk memulai 2025 dengan gaya hidup lebih sehat.

Perubahan kecil, seperti memilih roti gandum daripada roti putih atau menambah asupan protein, dapat menjadi langkah awal menuju kesehatan yang lebih baik.

Baca juga: 10 Pilihan Sarapan untuk Menjaga Kesehatan Jantung

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Health

Penyakit Apa yang Bisa Disembuhkan Dengan Daun Kelor? Ini 10 Daftarnya

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Jadikan Ramadhan Makin Seru, Segera Persiapkan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Lain Berikut

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Health

Kelompok Penyakit Apa yang Tidak Boleh Minum Air Kelapa?

api-1 . NEXT-READ-V2
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Gugat UU Hak Cipta, Ariel dkk Minta Boleh Nyanyikan Lagu Tanpa Izin Pencipta Asal Bayar Royalti

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Grab Umumkan THR Ojol untuk Mitra Pengemudi

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Usai Diperiksa Kejagung, Ahok: Saya Juga Kaget, Kok Gila Juga

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Brandzview

Mau Puasa dengan Tenang? Pastikan Jadwal Imsakiyah dan Kebutuhan Ramadhan Lain Sudah Siap

api-1 .
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Dedi Mulyadi Menangis, Hampir Resmikan Eiger Adventure Land yang Kini Disegel

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tekno

Samsung Galaxy A56 Resmi di Indonesia, Ini Harganya

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Kapolres Ngada Bayar Rp 3 Juta untuk Berhubungan Intim dengan Anak 6 Tahun di Hotel Kupang

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Polisi Gali Motif Eks Kapolres Ngada Cabuli Anak dan Jual Videonya ke Situs Australia

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Eiger Adventure Land: Ekowisata Jembatan Gantung Terpanjang di Dunia Kini Diminta Dibongkar

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Link Live Streaming Semen Padang vs Persib Bandung di Liga 1, Prediksi, H2H, dan Klasemen

api-1 . POPULAR-INDEX
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Korban Pertamax Campur Air Diganti Rugi Rp 1 Juta, SPBU Minta Videonya Dihapus

api-1 . POPULAR-INDEX

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Zelenskyy Sebut Putin Manipulatif, Sebenarnya Tolak Usulan Gencatan Senjata
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau