Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Banyak Kecelakaan Pesawat, Ini Tips Atasi Takut Terbang

Kompas.com - 11/02/2025, 09:07 WIB
Lusia Kus Anna

Penulis

Sumber CNN

Fobia secara umum adalah salah satu kondisi kesehatan mental yang paling umum, dan sangat bisa diobati. Pengobatannya adalah dengan paparan dan pencegahan respons, yang berarti kita perlu menghadapkan diri pada situasi yang ditakuti dalam beberapa cara dan mencegah respons yang biasanya, yang justru memperburuk fobia.

"Agar efektif, mintalah terapis membimbing dan mengajari teknik relaksasi dan terapi lain untuk mengelola kecemasan yang muncul," katanya.

Pada umumnya seseorang akan merasa lebih baik setelah melakukan 8-10 sesi terapi. Pada sebagian orang fobianya bisa menetap, sehingga prosesnya dapat lebih lama.

Baca juga: Ini 13 Penyebab Gangguan Kecemasan yang Perlu Diketahui

Agar penerbangan tidak terlalu menakutkan, lakukan beberapa hal seperti saat panik datang lakukan meditasi, relaksasi otot progresif, dan pernapasan dalam selama 10 menit.

Menonton atau mendengarkan sesuatu yang membuat tubuh rileks dapat mengalihkan perhatian kita dari pikiran cemas. Jika bepergian dengan seseorang, sampaikan apa yang kita pikirkan sehingga kita bisa lebih lega.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Jokowi Bantah soal Utusan yang Ingin Batalkan Pemecatannya di PDI-P terkait Kasus Hasto Kristiyanto
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi Akun
Proteksi akunmu dari aktivitas yang tidak kamu lakukan.
199920002001200220032004200520062007200820092010
Data akan digunakan untuk tujuan verifikasi sesuai Kebijakan Data Pribadi KG Media.
Verifikasi Akun Berhasil
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau