Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Kompas.com - 10/01/2021, 10:10 WIB

 

KOMPAS.com - Kebiasaan mengonsumsi makanan tertentu dapat memengaruhi kondisi hipertiroid.

Apabila penderita doyan melanggar sederet pantangan, gejala hipertiroid dapat semakin memburuk dan menghambat pengobatan.

Demikian juga sebaliknya. Dengan disiplin mengontrol makanan pantangan, penderita hipertiroid bisa mengendalikan penyakitnya.

Baca juga: Gejala Hipertiroid dan Komplikasinya

Melansir Healthline, hipertiroid adalah kondisi saat kelenjar tiroid terlalu aktif dalam menghasilkan hormon tiroid.

Tiroid adalah kelenjar berbentuk mirip kupu-kupu yang terletak di bagian depan leher.

Kelenjar ini berfungsi menghasilkan hormon untuk mengatur penggunaan energi, menyeimbangkan suhu tubuh, serta. menunjang kinerja organ tubuh.

Penyebab hipertiroid bisa berasal dari faktor genetik. Namun, gangguan kesehatan ini paling lazim disebabkan penyakit graves.

Hipertiroid sekilas sulit dikenali karena gejalanya mirip dengan penyakit lain. Gejala hipertiroid antara lain:

  • Berat badan turun tanpa sebab jelas
  • Nafsu makan meningkat
  • Mudah cemas, lekas marah, dan gugup
  • Perubahan suasana hati
  • Susah tidur
  • Mudah kegerahan dan berkeringat
  • Detak jantung cepat
  • Kelelahan
  • Badan lesu
  • Tangan gemetaran
  • Rambut mudah patah atau rontok
  • Siklus menstruasi berubah
  • Kelenjar tiroid membengkak
  • Ruam di di bagian kaki

Baca juga: Jenis Penyakit yang Menyerang Kelenjar Tiroid

Untuk mengontrol penyakitnya, penderita hipertiroid umumnya direkomendasikan menjalani terapi pengobatan.

Demi mengurangi efek negatif penyakit, penderita juga disarankan menjalani pola makan rendah yodium.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+