Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 01/06/2021, 10:31 WIB
Galih Pangestu Jati,
Resa Eka Ayu Sartika

Tim Redaksi

 

2. Gula

Beberapa orang menganggap gula dapat digunakan sebagai mikrodermabrasi, yakni prosedur invasif minimal yang digunakan untuk memperbarui warna dan tekstur kulit secara keseluruhan.

Mikrodermabrasi yang dilakukan oleh dokter kulit adalah salah satu dari sedikit metode yang terbukti secara klinis untuk memudarkan stretch mark.

Baca juga: 4 Cara Mencegah Kulit Kering saat Puasa

Jadi pengobatan rumahan ini sepertinya patut dicoba.

Menggosok scrub gula pada kulit akan mengelupas area tersebut.

Untuk melakukan ini lakukan langkah-langkah berikut.

  • Campurkan satu cangkir gula dengan seperempat cangkir minyak almond atau minyak kelapa.
  • Tambahkan jus lemon.
  • Gosokkan campuran tersebut pada bagian tubuh yang terdapat stretch mark.
  • Ulangi beberapa kali seminggu saat mandi, pastikan untuk menggosok campuran selama 8-10 menit.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau