Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 16/07/2021, 21:14 WIB

Dalam kasus yang lebih jarang, keputihan dengan warna ini dapat disebabkan oleh kanker serviks atau endometrium.

Biasanya, keputihan abnormal ini juga dibarengi dengan gejala lain. Beberapa gejala yang menyertai contohnya pendarahan lewat vagina dan nyeri panggul.

Baca juga: 7 Penyebab Keputihan Bau Tak Sedap yang Perlu Diwaspadai

2. Berwarna kuning atau menggumpal

Keputihan dengan karakteristik ini mungkin menandakan penyakit menular seksual, yakni gonore.

Biasanya, jika disebabkan oleh infeksi bakteri Neisseria gonorrhoeae, keputihan yang terjadi juga menimbulkan bau tidak sedap.

Keputihan ini bisa dibarengi dengan gejala seperti pendarahan saat tidak sedang menstruasi, nyeri panggul, dan rasa sakit saat buang air kecil.

3. Berwarna kuning atau abu-abu disertai busa dan bau busuk

Keputihan jenis ini biasanya menandakan penyakit menular seksual, yakni trikomoniasis.

Keputihan yang disebabkan oleh parasit Trichomonas vaginalis tersebut umumnya juga disertai rasa nyeri dan gatal ketika buang air kecil.

4. Berwarna merah muda

Keputihan dengan ciri ini menandakan peluruhan dinding rahim setelah melahirkan.

Jika Anda tidak melahirkan dan menemukan keputihan dengan warna ini, waspadai adanya luka pada area kelamin.

Baca juga: 7 Penyebab Keputihan Gatal dan Cara Mengatasinya

5. Berwarna putih, kental, dan seperti keju

Keputihan dengan warna dan karakteristik ini menandakan infeksi jamur candida.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+