Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 18/09/2023, 09:00 WIB
Ria Apriani Kusumastuti

Penulis

KOMPAS.com - Eksim adalah salah satu gangguan kesehatan kulit kronis yang dapat muncul di berbagai area tubuh, termasuk di kaki.

Penyebab eksim tidak diketahui secara pasti. Namun, banyak ahli yang menduga bahwa kondisi ini dipicu oleh faktor genetik dan gangguan imun tubuh.

Meskipun tidak dapat disembuhkan secara total, gejala eksim di kaki dapat dikurangi dengan melakukan perawatan dan pengobatan secara medis.

Untuk lebih jelasnya, ketahui penyebab eksim di kaki dan cara mengatasinya berikut ini.

Baca juga: Mengenal Apa Itu Eksim, Gejala, Penyebab, dan Cara Mengatasinya

Penyebab eksim di kaki

Penyebab eksim tidak diketahui secara pasti.

Namun, eksim di kaki umumnya disebabkan oleh tekanan berlebih pada saraf kaki.

Dilansir dari NHS, tekanan darah tidak bisa naik melawan gravitasi karena katup kecil di dalam pembuluh darah berhenti bekerja secara normal.

Akibatnya, tekanan darah meningkat dan membuatnya merembes ke jaringan di sekitarnya.

Kondisi ini kemudian dapat memicu terjadinya eksim di kaki, khususnya pada orang-orang dengan sistem imun yang lemah.

Beberapa orang juga dapat mengalami kondisi ini tanpa penyebab apapun, meskipun ada faktor risiko yang bisa jadi penyebab eksim di kaki, seperti:

Halaman:

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com