Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kenapa Bisa Ada Uban di Usia Muda? Berikut 7 Penyebabnya…

Kompas.com - 29/03/2024, 11:00 WIB
Ria Apriani Kusumastuti

Penulis

Pasalnya, kebiasaan merokok dapat menyempitkan pembuluh darah dan mengurangi aliran darah ke folikel rambut sehingga risiko ubanan di usia muda akan meningkat.

Baca juga: Kenapa Uban Terasa Gatal? Kenali Penyebab dan Cara Mengatasinya

  • Penggunaan produk perawatan rambut tertentu

Penggunaan produk perawatan rambut, termasuk pewarna rambut, dapat meningkatkan risiko beruban di usia muda.

Kandungan bahan kimia di dalam produk yang digunakan dapat mengurangi kadar melanin dan membuat rambut memutih.

  • Kekurangan vitamin

Kekurangan vitamin B9, B12, B7, dan vitamin D, dapat meningkatkan risiko munculnya uban di usia muda, khususnya di usia 20-an atau di bawahnya.

Pasalnya, kekurangan vitamin tersebut dapat berdampak negatif pada kesehatan rambut dan melemahkan sel rambut, serta menurunkan produksi melanin.

Memahami kenapa bisa ada uban di usia muda sangatlah penting sehingga Anda bisa melakukan tindakan pencegahan yang diperlukan.

Rambut ubanan karena faktor genetik umumnya tidak dapat dicegah, namun perubahan kebiasaan dan pola hidup sehat umumnya dapat dilakukan sebagai cara mengatasi uban di usia muda secara alami.

Baca juga: Kenapa Uban Tidak Boleh Dicabut? Berikut 2 Efek Sampingnya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau