KOMPAS.com - Penuaan normal terjadi pada setiap manusia yang tidak bisa dihindari.
Pikiran dan tubuh berubah sering bertambahnya usia. Proses penuaan dimulai di usia 30-an tahun, seperti yang dikutip dari WebMD.
Pada saat itu, sejumlah sel mulai mati dan organ-organ tubuh bekerja sedikit lebih lambat.
Semua hal itu meningkatkan risiko Anda terkena penyakit dan gangguan kesehatan.
Namun, perubahan tubuh secara alami akibat proses penuaan tidak sama pada setiap orang.
Gen, gaya hidup, dan lingkungan tempat tinggal, semuanya berperan dalam bagaimana proses penuaan Anda akan berlangsung.
Artikel ini akan menunjukkan tanda-tanda penuaan normal yang umum terjadi pada manusia.
Baca juga: Proses Penuaan pada Manusia: Sistem Kardiovaskular hingga Mulut
Disarikan dari WebMD dan Harvard Health Publishing, perubahan sistem tubuh yang normal terjadi untuk menandai proses penuaan pada manusia meliputi:
Perubahan sel, organ, dan jaringan yang merupakan proses penuaan normal meliputi:
Jantung yang sehat daat berfungsi dengan baik pada usia berapa pun. Namun, bentuk, kekuatan, dan sinyal jantung serta pembuluh darah Anda berubah seiring waktu.
Perubahan pada sistem tubuh yang merupakan bagian dari proses penuaan normal meliputi:
Perubahan tulang, otot, dan sendi yang merupakan tanda penuaan normal bisa meliputi:
Dalam sistem pencernaan manusia juga akan mengalami penuaan seiring bertambahnya usia. Perubahan sistem pencernaan yang menjadi penanda penuaan meliputi:
Baca juga: Kenapa Olahraga Memperlambat Penuaan Biologis? Ini Ulasannya...
Otak dan sistem saraf akan menua di usia 30-40-an tahun. Ukuran otak akan menyusut, sehingga cenderung mendapatkan aliran darah yang lebih sedikit.
Perubahan otak dan sistem saraf sebagai proses penuaan normal meliputi:
Akibatnya, saat Anda mencapai usia 70, rentang perhatian Anda mungkin akan sedikit lebih pendek dan beberapa hal mungkin akan lebih sulit diingat.
Seiring bertambahnya usia, penurunan indra penglihatan dan pendengaran merupakan bagian dari proses penuaan paling umum.
Tanda-tanda penuaan pada mata dan telingan meliputi:
Perubahan pada kulit, kuku, dan rambut adalah yang paling mudah diamati untuk melihat proses penuaan.
Perubahan normal pada kulit, kuku, dan rambut meliputi:
Baca juga: Apakah Olahraga Bisa Memperlambat Penuaan Biologis? Ini Ulasannya...
Dengan berbagai perubahan di atas, tanda-tanda penuaan normal yang bisa diperhatikan secara umum yaitu:
Demikianlah sederetan tanda-tanda penuaan normal pada manusia seiring bertambahnya usia.
Baca juga: Apa Tidur Lebih Lama Memperlambat Penuaan Biologis? Ini Ulasannya...
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.