Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bau Badan Terasa Mengganggu, Usir dengan 6 Cara Sederhana Berikut

Kompas.com - 16/01/2020, 12:03 WIB
Mahardini Nur Afifah

Penulis

  • Ketiak
  • Seputar paha
  • Bokong
  • Area intim

Sementara itu, frekuensi mandi yang ideal sangat ditentukan jenis kulit serta tingkatan aktivitas sehari-hari.

Anda yang gampang berkeringat dan banyak gerak, membutuhkan mandi lebih sering ketimbang orang yang punya kulit normal dan aktivitasnya duduk di ruang ber-AC.

2. Gunakan deodoran

Deodoran dapat membantu mengurangi dan menghilangkan bau di ketiak.

Saat diaplikasikan ke kulit, deodoran mengontrol kadar keasaman tubuh.

Hal itu dapat mencegah datangnya bakteri biang bau badan.

Agar tetap wangi sepanjang hari, pastikan Anda menggunakan deodoran atau antiperspirant.

Baca juga: Tak Bisa Asal, Ini Cara Cuci Tangan yang Efektif Bunuh Kuman

3. Oleskan parfum di titik nadi

Penggunaan parfum yang tepat dapat menyimpan wangi lebih tahan lama di tubuh.

Salah satunya, semprot atau oleskan parfum di titik-titik nadi tubuh.

Titik nadi yang paling pas diberi parfum antara lain:

  • Bagian belakang leher
  • Lekukan siku
  • Pergelangan tangan
  • Bagian bawah punggung
  • Belakang lutut

Mengoles pewangi di titik nadi, dapat membantu aroma parfum berbaur dengan aroma tubuh.

Saat suhu tubuh meningkat, wangi parfum pun akan aktif dan dilepaskan ke udara.

Pewangi jenis oles atau roll-on, lebih tepat menyasar nadi ketimbang parfum semprot.

4. Lembapkan kulit dengan losion dan krim

Apabila Anda tak nyaman menggunakan parfum, losion dan krim pelembap pun bisa membantu tubuh tetap wangi.

Anda bisa mengoleskan krim dan losion setelah mandi agar wanginya lebih tahan lama.

Produk beraroma seperti losion memang akan lebih tahan lama setelah diaplikasikan pada bagian tubuh yang lembap.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Selamat, Kamu Pembaca Terpilih!
Nikmati gratis akses Kompas.com+ selama 3 hari.

Mengapa bergabung dengan membership Kompas.com+?

  • Baca semua berita tanpa iklan
  • Baca artikel tanpa pindah halaman
  • Akses lebih cepat
  • Akses membership dari berbagai platform
Pilihan Tepat!
Kami siap antarkan berita premium, teraktual tanpa iklan.
Masuk untuk aktivasi
atau
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau