Kondisi medis lain yang memengaruhi kadar hormon dapat menyebabkan penambahan berat badan pada kedua jenis kelamin, antara lain:
Baca juga: Bahaya Tidur Setelah Sahur
Penambahan berat badan secara berkala sering kali disebabkan oleh siklus menstruasi.
Wanita biasanya mengalami retensi air dan kembung di saat berada di fase menstruasi.
Perubahan kadar estrogen dan progesteron dapat menyebabkan penambahan berat badan.
Biasanya, hal ini memicu penambahan berat beberapa kilogram.
Namun, berat badan akan kembali turun ketika periode menstruasi berakhir.
Pertambahan berat badan yang cepat tanpa sebab yang jelas mungkin disebabkan oleh retensi cairan.
Hal ini menyebabkan pembengkakan cairan, yang juga dikenal sebagai edema, yang dapat menyebabkan anggota tubuh, tangan, kaki, wajah, atau perut terlihat bengkak.
Orang dengan gagal jantung, penyakit ginjal, penyakit hati, atau mereka yang mengonsumsi obat tertentu mungkin mengalami kenaikan berat badan karena retensi cairan.
Penambahan berat badan tanpa tak terduga juga bisa terjadi karena efk obat-obatan berikut: