KOMPAS.com - Sejumlah orang getol mencari cara memutihkan ketiak secara alami. Salah satunya, dengan memanfaatkan jeruk nipis.
Pasalnya, sebagian orang merasakan kepercayaan dirinya luntur ketika bagian lipatan tubuhnya ini menghitam.
Penyebab ketiak hitam atau menghitam bisa berasal dari banyak hal, seperti masalah kesehatan atau gaya hidup tertentu.
Baca juga: 6 Cara Memutihkan Ketiak Secara Alami
Melansir Healthline, penyebab ketiak ketiak hitam, antara lain:
Berkaca dari banyaknya penyebab ketiak menghitam, cara memutihkan ketiak perlu disesuaikan dengan pemicunya.
Baca juga: 6 Penyebab Ketiak Gatal dan Cara Mengatasinya
Banyak orang memilih cara memutihkan ketiak hitam secara alami. Salah satu yang cukup populer yakni menggunakan buah sitrus seperti jeruk nipis dan lemon.
Buah sitrus ini kerap digunakan sebagai pemutih alami untuk mengatasi masalah kulit yang menghitam lantaran praktis dan mudah didapat.
Berikut cara memutihkan ketiak hitam dengan jeruk nipis yang bisa dijajal di rumah:
Baca juga: Kenali 6 Penyebab Jerawat di Ketiak
Melansir Huffpost, ketiak hitam yang disebabkan masalah medis tak bisa diatasi dengan jeruk nipis.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.