Sebab, sukrosa dalam minuman manis juga mampu memecah capsaicin meskipun tidak seefektif kasein pada susu.
Mengonsumsi makanan pedas memang menjadi hobi sebagian besar masyarakat Indonesia.
Tak hanya menambah nafsu makan, makanan pedas ternyata punya banyak manfaat kesehatan.
Berikut berbagai manfaat konsumsi makanan pedas:
Orang yang hobi mengonsumsi makanan pedas cenderung tidak mengalami obesitas atau kelebihan berat badan.
Cabai yang menyadi bahan utama dalam makanan pedas mengandung senyawa capsaicin.
Ada beberapa makanan yang pantang dikonsumsi ibu hamil, seperti beberapa seafood yang mengandung merkuri tinggi.
Beberapa penelitian telah menemukan bahwa capsaicin meningkatkan kemampuan tubuh untuk memecah lemak dan membakar lebih banyak energi.
Hal ini tentu mendorong pembakaran lemak tubuh, yang membantu penurunan berat badan.
Karena membantu meningkatkan pembakaran lemak, makanan pedas juga dapat mengurangi risiko penyakit seperti tekanan darah tinggi, kolesterol tinggi, dan diabetes tipe 2.
Riset University of Vermont menemukan bahwa orang yang rutin makan cabai memiliki kemungkinan kematian 13 persen lebih rendah.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.