Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 01/06/2022, 21:00 WIB
Shintaloka Pradita Sicca

Penulis

KOMPAS.com - Seiring bertambahnya usia, jantung manusia akan mengalami penuaan yang bisa menjadi penyebab utama kematian.

Tanda-tanda penuaan tidak hanya terjadi pada kulit, mata, kognitif manusia, tetapi juga pada organ vital seperti jantung.

Mengutip Verywell Health, itu karena jantung ikut menyesuaikan dengan kondisi kesehatan tubuh manusia secara keseluruhan.

Setiap hari jantung Anda harus berdetak lebih dari 100.000 kali melalui lebih dari 60.000 mil pembuluh darah (jika direntangkan dari ujung ke ujung).

Jantung juga harus menyesuaikan kecepatan dan kekuatan memompanya berdasarkan tingkat aktivitas Anda.

Gejala serangan jantung saat tidur, seperti nyeri dada dan muncul keringat dingin penting dikenali untuk dapat dikonsultasikan segera dengan dokter.

Baca juga: Jangan Disepelekan, Patah Hati Bisa Berdampak pada Kesehatan Jantung

Seiring bertambahnya usia, perubahan dalam tubuh mengharuskan kinerja jantung berubah.

Misalnya, penumpukan lemak di arteri (aterosklerosis) yang menyebabkan jantung bekerja lebih keras untuk memompa semua darah melalui saluran yang lebih sempit.

Saat itu, jantung berusaha meningkatkan tekanan darah saat arteri tersumbat.

Perubahan ini menempatkan kesehatan jantung dalam risiko dan berdampak pada kualitas hidup Anda, dengan fakta sebagai berikut:

  • Penyakit jantung adalah penyabab utama kematian.
  • Sekitar 80 persen kematian akibat penyakit jantung terjadi pada orang yang berusia 65 tahun atau lebih.
  • Di usia 20-an, detak jantung maksimum rata-rata adalah 200 denyut per menit, tetapi menurun seiring bertambahnya usia. Denyut jantung maksimum rata-rata untuk orang berusia 70 tahun adalah 150.

Mengutip WebMD, fakta penuaan jantung tersebut dapat diketahui dengan munculnya tanda-tanda sebagai berikut:

Baca juga: Bahaya Duduk Terlalu Lama Bagi Kesehatan Jantung

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com