Kondisi ini meningkatkan risiko:
Kesemuanya itu meningkatkan peluang Anda terkena penyakit jantung.
Baca juga: Olahraga yang Membahayakan untuk Kesehatan Jantung
Anda yang semakin tua akan memiliki risiko terkena tekanan darah tinggi 90 persen, meski Anda belum pernah mengalaminya di usia lebih muda hingga 50-an.
Tekanan darah tinggi membuat lapisan dalam yang halus dari dinding arteri mengeras dan rusak.
Akibatnya, pembuluh darah mengeraskan dan meningkatkan kemungkinan Anda akan mengalami aterosklerosis.
Penuaan tubuh secara keseluruhan sering menyebabkan orang kesulitan tidur.
Kesulitan tidur terjadi karena seiring bertambahnya usia bagian otak yang mengontrol siklus tidur telah mengalami perubahan.
Kondisi ini juga akan mencerminkan penuaan jantung karena kurang tidur meningkatkan kekakuan arteri dan plak, yang memicu menurunnya kesehatan jantung.
Baca juga: Olahraga 30 Menit Setiap Hari untuk Lansia Menjaga Kesehatan Jantung
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.