Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Cara Menghilangkan Komedo secara Alami dengan Skincare dan Perawatan

Kompas.com - 05/08/2022, 13:31 WIB
Mahardini Nur Afifah

Penulis

Untuk itu, pilih dan hanya gunakan skincare yang memiliki label tidak menyumbat pori, non-komedogenik, dan bebas minyak atau oil free.

  • Hindari gula tambahan, lemak, dan susu

Pemilik wajah berkomedo juga perlu menjaga pola makan. Pilih jenis makanan sehat seperti makan banyak buah dan sayur setiap hari.

Hindari segala jenis gula tambahan, makanan tinggi lemak jahat, gorengan, makanan olahan, susu, sampai keju yang dapat memperburuk peradangan. Jenis makanan di atas bisa jadi penyebab komedo semakin parah.

Baca juga: 7 Cara Menghilangkan Komedo di Hidung secara Alami dan Pakai Obat

  • Rutin olahraga

Selain menjaga pola makan, imbangi juga gaya hidup sehat ini dengan rutin olahraga setidaknya seminggu dua kali.

Jika Anda sudah menjajal beragam cara menghilangkan komedo secara alami di atas tapi masalah kulit ini tak kunjung sembuh setelah beberapa bulan, ada baiknya Anda berkonsultasi ke dokter. Ingat, perawatan alami terkadang butuh waktu lebih lama ketimbang dengan obat. 

Baca juga: Kenali Penyebab Komedo dan Faktor Risikonya

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com