KOMPAS.com - Gula darah rendah bisa mengakibatkan berbagai masalah kesehatan.
Gula darah rendah atau hipoglikemia adalah kondisi ketika kadar gula darah turun di bawah tingkat normal.
Hipoglikemia sering menjadi komplikasi pada individu dengan diabetes.
Baca juga: 7 Penyebab Gula Darah Rendah yang Perlu Diwaspadai
Dikutip dari National Institute of Diabetes and Digestive and Kidney Diseases (NIDDK), banyak penderita diabetes memiliki kadar gula darah di bawah 70 mg/dl.
Merujuk Kementerian Kesehatan RI, kadar gula darah normal sebagai berikut:
Baca juga: Efek Gula Darah Rendah yang Bisa Berbahaya Juga untuk Kesehatan
Dikutip dari Mayo Clinic, tanda-tanda gula darah rendah bisa terjadi ringan hingga berat.
Tanda-tanda ringan, meliputi:
Baca juga: 4 Makanan untuk Meningkatkan Gula Darah Rendah yang Aman
Tanda-tanda sedang adalah gejala gula darah rendah yang memburuk, yang meliputi:
Tanda-tanda berat, yang meliputi:
Baca juga: 13 Makanan dengan Indeks Glikemik Sedang untuk Kontrol Gula Darah
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.