Itu juga kemungkinan membutuhkan waktu lebih lama untuk mencapai puncaknya dan karenanya kasus ini bisa menjadi lebih besar.
Baca juga: Kasus Covid-19 di AS Melonjak Lagi, Apa Penyebabnya?
Mengutip Metro, gejala Covid-19 Eris mirip dengan varian Omicron sebelumnya.
Berikut macam gejala Covid-19 Eris, menurut The Zoe Health Study:
Gejala tradisional seperti sesak napas, kehilangan penciuman dan demam kini jauh lebih jarang.
Jika Anda mengalami gejala Covid-19 seperti di atas, Anda perlu periksa ke dokter untuk mendapatkan diagnosis yang pasti dan pengobatan segera.
Baca juga: 19 Gejala Long Covid yang Perlu Diperhatikan Masyarakat
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.