Kondisi ini akan dialami ketika terjadi perubahan dalam asupan serat dan jenis makanan.
Beberapa individu mungkin mengalami penurunan energi di awal saat mengadopsi pola makan vegan.
Kondisi ini bisa disebabkan oleh kebiasaan tubuh yang beradaptasi dengan perubahan dalam jenis makanan dan asupan energi.
Efek samping ini dapat diminimalkan atau diatasi dengan perencanaan makanan yang baik, pemantauan kesehatan, dan mungkin penggunaan suplemen jika diperlukan.
Konsultasi dengan ahli gizi atau dokter dapat membantu individu menjalani pola makan vegan dengan cara yang sehat dan seimbang sehingga manfaat vegan bisa didapatkan.
Baca juga: 4 Akibat Tidak Makan Sayur, Termasuk Bikin Kulit Kusam
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.