Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Cara Mengobati Cacar Air pada Orang Dewasa

Kompas.com - 10/12/2023, 06:00 WIB
Agustin Tri Wardani,
Elizabeth Ayudya Ratna Rininta

Tim Redaksi

Orang dewasa yang belum menderita cacar air akan mendapatkan dua dosis dengan jarak sekitar satu bulan.

Baca juga: Sering Dianggap Sama, Ini 4 Perbedaan Cacar Air dan Cacar Monyet

Berapa lama cacar air pada orang dewasa sembuh

Melansir Healthline, berapa lama cacar air pada orang dewasa sembuh tergantung dengan masing-masing individu dan tingkat keparahan cacar air.

Secara umum, cacar air pada orang dewasa dapat sembuh dalam rentang waktu 10-14 hari.

Selama 3 hingga 5 hari pertama, pasien akan mulai timbul ruam dan bintik-bintikdi seluruh tubuh.

Berlanjut, pada hari ke 5 hingga 14 hari setelah ruam pertama kali muncul, semua bintik merah biasanya akan mengering, mengeras, dan kemudian hilang secara alami. 

Demikian penjelasan mengenai cara mengobati cacar air pada orang dewasa beserta lamanya proses penyembuhan, jika Anda memperhatikkan adanya gejala penyakit cacar air segera lakukan pengobatan dan perawatan yang sesuai seperti di atas.

Anda juga dapat meminimalisir penularan dengan selalu menjaga kebersihan dan menjaga jarak dengan penderita cacar air.

Baca juga: 8 Komplikasi Cacar Air yang Pantang Disepelekan

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau