Mengonsumsi obat-obatan yang memicu buang air kecl atau menjalani diet rendah garam belum tentu mampu memperbaiki preeklamsia.
Tindakan yang perlu ibu lakukan adalah banyak megonsumsi cairan sesuai dengan kebutuhan dan segera berkonsultasi dengan dokter.
Baca juga: Kenali 9 Tanda Bahaya pada Bayi Baru Lahir
Semenatara, untuk mengantisipasi kondisi preeklamsia, ibu hamil akan lebih baik jika rutin mengecek tekanan darah selama masa kehamilan, bukan hanya saat mendapati kaki bengkak.
Merangkum Medical News Today, jika tidak ditangani, preeklamsia dapat menyebabkan banyak komplikasi, seperti:
Komplikasi preeklamsia bahkan bisa menyerang janin.
Berikut beberapa bahaya preeklamsia pada janin:
Baca juga: 7 Zat Gizi yang Sangat Dibutuhkan Ibu Hamil
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.