Anak-anak, orang lanjut usia (lansia), dan orang yang hidup dengan penyakit parah, seperti kanker, lebih rentan mengalami dehidrasi.
Dalam kebanyakan kasus, orang dapat mengatasi dehidrasi dengan minum lebih banyak cairan bening, seperti air dan teh herbal.
Baca juga: 6 Penyebab Urine Berwarna Kuning Tua dan Cara Mengatasinya
Namun, seseorang dengan dehidrasi harus mencari nasihat dokter apabila memiliki salah satu, beberapa, atau semua gejala berikut:
2. Efek samping makanan, minuman, atau obat-obatan
Beberapa makanan dan minuman dapat menyebabkan perubahan warna maupun bau pada urine.
Bit dan blackberry dapat mengubah urine menjadi merah.
Baca juga: Penyebab Urine Berbusa dan Cara Mengatasinya
Sementara, makan buah sayur rhubarb dapat menghasilkan warna coklat tua atau seperti teh.
Beberapa obat juga dapat menyebabkan perubahan warna urine, misalnya:
3. Anemia hemolitik
Anemia hemolitik adalah kondisi yang terjadi ketika jumlah sel darah merah dalam darah tidak cukup untuk mencukupi kebutuhan tubuh.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.