Gejala dehidrasi, seperti pusing dan hilangnya koordinasi tubuh, bisa meningkatkan risiko kita untuk terjatuh.
Agar terhindar dari risiko itu, kita harus bergerak perlahan dan berpegangan pada sesuatu saat keseimbangan tubuh menghilang.
4. Hindari aktivitas tertentu
Seberapa aktivitas bisa berbahaya saat Anda merasa pusing. Hindari mengemudi, mengoperasikan mesin, atau memanjat saat mengalami dehidrasi.
Akan tetapi, dehidrasi juga bisa memerlukan pertolongan medis yang serius saat menyebabkan gejala berikut:
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.